Lantik Sejumlah Pejabat, Bupati Ciamis Ingatkan Pelayanan Prima Hingga Mampu Beradaptasi dengan Lingkungan Kerja Baru
Www.tabloidfbi.com,- Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya, melantik dan mengambil sumpah jabatan bagi pejabat pimpinan tinggi pratama, administrator, dan pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Ciamis. Pelantikan yang berlangsung di Aula Sekretariat Daerah…